"Modal kerja" Pengertian Modal Kerja, Manajemen, Konsep, jenis, Dan manfaatnya Menurut Para Ahli Terlengkap

  Pada Materi kalini saya akan membahas tentang pengertian modal kerja lengkap, modal kerja berkaitan dengan bidang usaha seseorang ataupun Peruusahaan guna untuk keberlangsungan usaha yang sudah di rencanakan.


  Dalam suatu usaha, sudah pasti perlu modal bahkan menjadi pokok utama, modal itu sendiri tidak harus berupa uang, tetaapi juga ide, tenaga, planning dan lain sebagainya. untuk itu berikut ini akan saya kupas satu persatu tentang modal kerja, konsep, jenis, manajemen dan perputaran secara lengkap. simak pembahasan dibawah ini.

Pengertian Modal Kerja
  Modal kerja adalah modal yang menjadi kebutuhan dalam pembiayaan yang mencakup semua kegiatan agar usaha berjalan dan sesuai dengan yang di rencanakan. Modal kerja bisa juga diartikan dengan sebuah kelebihan aktif lancar pada kewajiban jangka pendek. kelebihan itu adalah modal kerja yang bersih.

  Definisi lain dari modal kerja yaitu sebuah investasi perusahaan dalam aktiva jangka berjangka pendek, seperti kas dan sekuritas yang sudah di jual. persediaan dan piutang. dan untuk modal kerja bersih adalah pengurangan aktiva lancar dengan hutang lancar.

Manajemen Modal Kerja

  Muslich (2005:142) mengatakn bahwa, manajemen modal kerja adalah manajemen terhadap aktiva yang pasiva nya lancar. manajemen modal kerja memiliki beberapa arti yang sangat penting bagi perusahaan.

Yang pertama
  Modal kerja menggunakan ukuran kerjanya dan menggambarkan besarnya investasi yang di jalankan oleh perusahaan dalam aktiva lancar dan klain terhadap perusahaan yang diwakili utang lancar.

Yang kedua
  Investasi pada aktiva liquid, piutang barang adalah sensitif kepada tingkat produktifitas dan penjualannya.

Sedangkan kasir (2012:2530 yang menyatakan tujuan manajemen modal kerja yaitu sebagai berikut.
  • Sebagai pemenuhan kebutuhan profitabilitas perusahaan
  • Dengan modal kerja yang mencukupi perusahaan harus mempunyai kemampuan untuk memenuhi kewajiban terhadap waktu.
  • Memungkinkan perusahaan bisa mendapatkan tambahan dana dari kreditor apabila rasio keuangan melebihi syarat.
  • Untuk mengoptimalkan pemakaian aktiva lancar untuk meningkatkan penjualan dan laba. dan juga melindungi diri apabila terjadi krisis modal kerja akibat turunnya nilai aktiva lancar.
Konsep Modal Kerja
  Munawir(2010:14) Menyatakan, ada tiga konsep modal kerja yang di pakai antaraa lain.

Konsep Kuantitatif
  Konsep ini adalah yang berfokus kepada kuantum yang di terapkan untuk meliputi keperluan perusahaan dalam membiayai pelaksanaan yang bersifat rutin atau menggamabarkan jumlah dana (fuad) yang tersedia untuk tujuan operasi jangka pendek. konsep ini berwawasan bahwa modal kerja yaitu jumlah aktiva lancar (gross working capial)

Konsep Kuantitif
  Konsep ini menyorot pada kualitas modal kerja. pada konsep ini didefinisikan modal kerja, diantanya yaitu, kelebihan aktiva lancar atas hutang jangka pendek (net working capital), yaitu jumlah aktiva lancar yang bersumber dari pinjaman jangka panjang atau para pengelola perusahaan

Konsep fungsional
  Konsep ini yang fokus dalam fungsi dana dimiliki dalam rangka. menghasilkan pendapatan (laba) dan usaha pokok perusahaan.

Jenis Modal Kerja, 
   Munawir (2010:119) mengatakan bahwa ada dua jenis modal kerja. yaitu sebagai berikut:
  • Bagian yang bersifat permanen atau jumlah minimum atau yang harus ada dan disediakan supaya perusahaan bisa berjalan tanpa kesulitan keuangan.
  • Jumlah modal kerja yang variabel volumenya bergantung aktivitas musiman serta kebutuhan-kebutuhan di luar kegiatan biasa.
Pengertian Modal Kerja Menurut Para Ahli 
  Beberapa penjelasan dari para ahli, diantaranya yaitu sebagai berikut:

Jumingan (2006)
  Modal kerja Adalah Aktiva lancar pada rencana perusahaan. konsep modal kerja bersih, diantaranya sebagai berikut. pengurangan aktiva lancar atau aset saat ini dan pasiva lancar/hutang lancar. sehingga dapat diketahui bahwa ada modal kerja bersih dan modal kotor.

Kasmir (2012:250)
  Modal kerja adalah modal yang dipakai untuk meakukan kegiatan perusahaan. modal kerja bisa diartikan sebagai investasi yang di tanamkan dalam aktiva lancar atau aktiva jangka pendek, contohnya seperti bank, surat berharga, piutang, persediaan aktiva lancar.

Eugene F. Brigham dan joel F.Houston
  Modal kerja adalah penjumlahan dari seluruh aktiva lancar, aktiva tersebut adalah modal kerja kotor. pengertian bersifat quantitif, dikarnakan jumlah dana yang dipakai dalam tujuan operasi jangka pendek ketersediaan modal kerja sangat bergantung pada tingkat liquiditas aktiva lancar (kas, surat berharga, dan piutang).

Demikianlah artikel "Modal kerja" Pengertian Modal Kerja, Manajemen, Konsep, jenis, Dan manfaatnya Menurut Para Ahli Terlengkap semoga dapat bermanfaat untuk kita semua. sampi jumpa pada artikel berikutnya

Belum ada Komentar untuk ""Modal kerja" Pengertian Modal Kerja, Manajemen, Konsep, jenis, Dan manfaatnya Menurut Para Ahli Terlengkap "

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel